Dari filosofinya,
pendidikan sudah dimulai saaat seseorang dilahirkan, yaitu mulai dari bayi dan
akan terus berlansung selama umur hidupnya. Terkadang pendidikan juga dianggap
sudah terjadi sebelum kelahiran, hal ini sering terjadi ketika ada orang yang
mencoba memainkan musik dan membaca kepada bayi didalam kandungan dengan
harapan agar bayi tersebut bisa mendapatkan pengajaran, meskipun belum
dilahirkan
Defenisi dan pengertian pendidikan menurut Para
Ahli
untuk mengetahui Defenisi dan Pengertian
Pendidikan Secara ilmiah, maka baiknya kita menyimak beberapa pendapat para
ahli tentang pengertian pendidikan
1.
Menurut Junh
Dewey
Pendidikan adalah sutau proses
pembaharuan makna pengaklaman, hal ini mungkin akan terjadi di dalam pergaulan
biasa atau pergaulan orang dewasa dengan orang muda, mungkin pula terjadi
secara sengaja dan dilembagakan untuk menghasilkan kesinambungan sosial. Proses
ini melibatkan pengawasan dan perkembangan dari orang yang belum dewasa dan
kelompok dimana dia hidup
2.
Menurut H.
Horne
Pendidikan adalah proses yang
terus menerus (abadi) dari penyesuaian yang lebih tinggi bagi makhluk manusia
yang telah berkembang secara fisik dan mental, yang bebas dan sadar kepada Tuhan, seperti termanifestasi dalam alam
sekitar intelektual, emosional dan kemanusiaan dari manusia
3.
Menurut
Frederick J. Mc Donald
Pendidikan dalah suatu proses atau kegiatan
yang diarahkan untuk merubah tabiat (behavior). Yang dimaksud dengan behavior
adalah setiap tanggapan atau perbuatan seseorang, sesuatu yang dilakukan oleh
seseorang.
Demikianlah beberapa defenisi dan pengertian pendidikan menurut para ahli yang bisa disampaikan kepada Anda pada artikel yang berjudul Definisi dan Pengertian pendidikan Menurut Para Ahli ini. Semoga informasi ini kiranya bermanfaat bagi Anda yang sudah menyempatkan waktu untuk membacanya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar